6 cara mengatasi panas dalam dengan ampuh dan alami

Jumpa lagi disini di blog saya azminurul, pada kesempatan ini saya akan memberikan sedikit 6 cara mengatasi panas dalam dengan ampuh dan alami. Bagi anda yang sedang mengidap panas dalam jangan dibiarkan terus menerus karena panas dalam ini sangat berbahaya jika dibiarkan terus menerus..


Panas dalam merupakan jenis penyakit yang ringan. Namun akan tetapi, penyakit ini cukup menyiksa karena anda akan mengalami kesulitan saat menelan makanan.


6 cara mengatasi panas dalam dengan ampuh dan alami

  • Cuka sari apel
Cuka sari apel ini di perkaya dengan kandungan antibakterial dan vitamin C yang cukup tinggi, sehingga cuka sari apel ini sangat cocok digunakan sebagai obat alami panas dalam bahkan dengan penggunaan rutin, berbagai sakit tenggorokan bisa hilang secara efektif. 
  • Rambut jagung muda
Jagung muda ini mungkin cara mengobati panas dalam dengan rambut jagung lumayan aneh. Namun akan tetapi percaya tidak percaya, cara ini sangatlah efektif sekali. Karena setiap orang banyak kalau sedang mengalami panas dalam menggunakan rambut jagung muda.
  • Minum air kelapa hijau muda
Cara mengobatinya sebenarnya anda bisa meminumnya langsung air kelapa muda segar. Namun agar hasilnya maksimal jangan lupa campurkan madu alami dan minum secara rutin sebanyak 1 kali dalam seminggu. Dengan biasanya dalam waktu jangka 3 hgari, panas dalam yang anda derita akan sembuh total. 
  • Madu dan perasan lemon
Cara mengobatinya sangatlah mudah campurkan 6 sendok makan madu alami dengan 3 sendok makan perasan air lemon dan stelah itu, minumlah ramuan tersebut secara rutin sebanyak 2x sehari. Dan anda bisa meminumnya sebelum tidur dan setelah bangun tidur

  • Kencur
Obat alami panas dalam selanjutnya kencur, cara mengobatiya cukup anda siapkan kencur berukuran 2-3 ibu jari, selanjutnya kupas, cuci, dan paut kencur tadi sampai halus, peras halusan kencur tersebut dengan menghasilkan sari berwarna kuning pekat dan campurkan beberapa ml air hangat agar tidak terlalu pekat, kemudian konsumsi secara rutin setidaknya 1x sehari sampai sembuh.
  • Konsumsi buah-buahan

Setidaknya ada sekitar 6 buah yang bisa kamu jadikan sebagai obat alami panas dalam. Buah tersebut antara lain seperti buah alpukat, buah strawberry, anggur, kiwi, sirsak dan mangga dari banyaknya jenis buah-buahan tersebut, sebenarnya memiliki manfaat yang sama tetapi banyak orang yang sering lebih suka konsumsi daun biji. Karena jambu biji mengandung vitamin C yang lebih tinggi dari pada buah yang lain 


Nahh, itulah 6 cara mengatasi panas dalam dengan ampuh dan alami yang kami infokan kepada anda, bagi anda yang ingin mencobanya cobalah sekarang juga sebeleum panas dalam yang anda derita bertambah parah dan sebelum teralmbat atau juga bisa bisa cara mengobati panas dalam KLIK DISINI!!

semoga bermanfaat!!
Salam blogger Indonesaia

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Larangan makanan untuk penderita infeksi paru-paru

Pantangan makanan untuk Penderita Eksim

5 Cara Ampuh untuk Sembuhkan Bercak Merah